Reviews

Pulang - Pergi by Tere Liye

tiareadsbooks25's review

Go to review page

5.0

•recently read•
4.5/5 ⭐

❝Prinsip mereka sederhana, fokus mengurus hidup sendiri, dibanding mengurus hidup orang lain. Sepanjang orang lain baik dan sopan, maka mereka juga baik dan sopan.❞
—Page 279, 337

•••

WOAH! Akhirnya bisa melepas rindu sama Si Babi Hutan/Bujang/Agam setelah ±2 tahun lamanya! Who's as excited as I am?

Oh iya, perlu diinget, Pulang-Pergi bukan gabungan buku Pulang (2015) dan Pergi (2018) ya! Pulang-Pergi merupakan buku ke-3 dan kelanjutan cerita Si Babi Hutan.

Cerita bermula pada acara pertunangan/pernikahan antara Bujang dan Maria—putri tunggal Otets, pemimpin Bratva dari Rusia. Sayangnya, acara itu berakhir tragis dan berubah menjadi arena pertarungan mematikan karena penghianatan Natascha. Siapakah Natascha? Mampukah Bujang dkk selamat dari kejaran Natascha dan para pembunuh bayaran?

Pulang-Pergi ini bener-bener full action dimana kita dibuat takjub dan deg-degan dengan aksi pelarian Bujang dkk. Pace-nya pun cukup cepat, mungkin karena bergabungnya Thomas. Eits, sisipan humor khas Tere Liye tetep menghibur kok! Apalagi dengan kehadiran Salonga, Yuki, Kiko, White, bahkan Junior! Gak cuma itu, sentuhan romansanya pun sangat pas. Bujang dan Maria gemesin banget! Yass! My ship is sailing! ⛵

Membaca buku ini serasa diajak berpetualang ke negara-negara Baltik. Bermula dari Saint Petersburg, Estonia, Latvia, Ukraina dan berakhir di titik semula. Pembaca pun diajak berimajinasi mengikuti segala pertarungan Bujang dkk.

Honestly, I was speechless and excited the moment I finished this book. Certainly, it's such an epic and exciting story! Aku suka dengan gaya bercerita Bang Tere yang selalu seru untuk diikuti. Meski twist-nya gak begitu mengejutkan dan masih ada typo, tapi aku sangat puas dengan buku ini! Gak sabar ngikutin Bujang dan Thomas di serial Aksi!

•••

#tiareadsbooks #tiawritesreviews



GILA SIH INI KEREN BANGET!
PLEASE, I NEED TO READ BEDEBAH DI UJUNG TANDUK RIGHT AWAY!
ASLI INI EPIC SIH!
GONNA WRITE THE REVIEW SOON!

natlwlyn's review

Go to review page

adventurous relaxing tense medium-paced
  • Plot- or character-driven? A mix
  • Loveable characters? Yes
  • Diverse cast of characters? Yes

5.0

xeaxelli's review

Go to review page

adventurous challenging funny mysterious reflective tense medium-paced
  • Plot- or character-driven? Plot
  • Strong character development? It's complicated
  • Loveable characters? Yes
  • Diverse cast of characters? N/A
  • Flaws of characters a main focus? No

5.0

Again I'm reminded of how much I love this series, now that all my fav characters+ junior are together I can't help but be over the moon, they make such an amazing team 

lilalayachi's review

Go to review page

5.0

Gila gila gila gila gilak! Keren sekaliii...
Super non-stop action! Kayak dari halaman 60 tuh petualangannya dimulai dan gak berhenti sampai halaman terakhir. Keren sih ini Tere Liye!
Dan yang bikin tambah mind-blowing adalah adanya Thomas di universe-nya Bujang. Di buku Pergi, Thomas mah cuma sepintas lalu aja, tapi di buku ini Thomas benar-benar involved di ceritanya. Keren. Bujang dan Thomas digabungin mah udah gak usah ditanya kerennya bagaimana. Tapi walaupun begitu, tetap ceritanya menonjolkan tentang Bujang, karena originally ini ceritanya Bujang.
Tapi, Kawan. Bukan Tere Liye namanya kalau cerita selesai sampai di sini, tentu saja tidak, masih ada kelanjutannya, buku selanjutnya berjudul Bedebah di Ujung Tanduk, yang tidak tau akan rilis kapan. But can't wait, pasti keren juga dan dari judulnya, ini kayaknya bakal menonjolkan Thomas, kayak gantian Bujang yang di universe-nya Thomas. Ngebayanginnya saja sudah keren sekali.
Seperti yang sudah dimention di atas, ini tuh non-stop action sekali, sampai-sampai super deg-degan dan tahan napas ketika membacanya. Walaupun non-stop action, tetap ada sentuhan komedi di sana-sini khas tulisan Tere Liye. Gak ada habisnya pujian untuk Tere Liye ini, karena memang sekeren itu. Call me fanatic, tapi Tere Liye nih memang keren sekali yaaa, his genre range tho, kayak gak ada genre yang gak ditulis sama dia. Mungkin itu kenapa banyak yang menduga kalau Tere Liye gak nulis sendiri buku-bukunya, kayak ada back-up writer gitu, lupa istilahnya apa. Nevertheless, I still like his books, terserah bagaimana di belakang layar, I will always read his books, as long as I enjoyed his books.
Ohya, suka juga dengan karakter baru di ceritanya Bujang ini, Junior. Junior nih super perfect. Keren, kalem, gak banyak omong (atau malah gak pernah ngomong hahaha) tapi semua yang dia lakukan ada hasilnya. Semoga di buku-buku selanjutkan, Junior tetap eksis

afterttherain's review

Go to review page

5.0

it's been so long since I've had the time of my life reading something. This definitely brought back all that joy.

aryudaokta's review

Go to review page

adventurous challenging funny inspiring mysterious tense medium-paced
  • Plot- or character-driven? Plot
  • Strong character development? It's complicated
  • Loveable characters? Yes
  • Diverse cast of characters? Yes
  • Flaws of characters a main focus? Yes

4.25

eightjuly's review

Go to review page

adventurous challenging mysterious medium-paced

3.75

cheizscake's review

Go to review page

adventurous challenging emotional funny relaxing sad

4.5

khlarissa's review

Go to review page

adventurous challenging informative mysterious tense fast-paced
  • Plot- or character-driven? Character
  • Strong character development? N/A
  • Loveable characters? Yes
  • Diverse cast of characters? Yes
  • Flaws of characters a main focus? Yes

3.75

alanabooktwt's review

Go to review page

adventurous challenging dark emotional informative mysterious tense medium-paced
  • Plot- or character-driven? A mix
  • Strong character development? Yes
  • Loveable characters? Yes
  • Diverse cast of characters? Yes
  • Flaws of characters a main focus? No

5.0

AGAINNN AS EXPECTED CERITA LANJUTANNHA BAGUS BANGET, DITUNGGU BUKU KE 4 KELUARIN CEPET