Reviews

The Fugitive by Pramoedya Ananta Toer

ipho_o2's review

Go to review page

emotional mysterious tense slow-paced
  • Plot- or character-driven? A mix
  • Strong character development? Yes
  • Loveable characters? No
  • Diverse cast of characters? No
  • Flaws of characters a main focus? It's complicated

3.25

Berlatar Indonesia di masa awal kemerdekaan, kisah "Perburuan" dari Pramoedya ini menuturkan narasi yang luar biasa tentang sejarah. Menceritakan Raden Hardo yang menjadi buronan tentara Jepang, sehingga ia mesti hidup menjadi seorang 'kere' atau pengemis dan hidup berkelana menghindari buruan tentara.
Buku ini cukup seru, santapan yang menarik bagi yang penasaran dengan kondisi Indonesia di masa awal-awal kemerdekaan. Kita bisa lihat di beberapa daerah, informasi mengenai kemerdekaan belum sepenuhnya sampai, tentara-tentara Jepang masih berkuasa, dll. Di buku ini juga diceritakan bagaimana seorang dari Indonesia pun rela mengkhianati negaranya demi selamat dan hidup tenang dengan 'nippon'.
Secara keseluruhan buku ini bagus, gaya kepenulisan khas dari zamannya sangat melekat, tempo cerita yang lambat, dan penuh dengan dialog-dialog yang mendalam. Kita bisa melihat bagaimana penggambaran kesetiaan dan pengkhianatan yang hadir dalam buku ini sangat dilematis. 

"Tetapi, orang tak bisa berkhianat selamanya dan dalam segala hal. Bisakah engkau jahat dalam segala hal?" 
- Den Hardo

firerosearien's review

Go to review page

3.0

(before you say anything, the book's only ~160 pages long, so yes, I read it in a few hours).

Japan's actions in SE Asia during WWII don't get a lot of play in the US, but the themes of trying to survive under oppression and being unable to trust anyone during a war are universal, and anyone whose studied any war literature will find them familiar, and the plot not entirely unpredictable.

I left with the feeling that this could actually make a great, not-too-long movie, perhaps even a great one if the right actor was cast as the protagonist, Hardo. However, I don't have a whole lot of faith in Hollywood making this a movie, but I don't really want to get into a discussion of race-in-hollywood b/c this isn't the forum for it.

17_t_mont's review

Go to review page

4.0

Once I realized its written in a 4-scene play-like structure it was easier to read. Face value it was a good story. I probably lost some of the nuance and cultural commentaries in translation, but it was still a good read.
More...