Scan barcode
A review by heavenlyrealms
Pasien by Naomi Midori
4.0
Buku gila yang beneran gila, luar biasa gila. Review ini ditulis semenit setelah menyelesaikan buku tersebut dan ditulis dengan keadaan bulu kuduk bergidik ngeri.
Serius sangat banyak trigger warning di dalam buku ini. Inses, pembunuhan, mutilasi, sexual harassment, darah, dan lainnya yang mungkin saja terlewat. Bahkan membaca dalam keadaan mental oke dan tenang bisa membuat setakut ini. Sebagai seorang penggemar bacaan thriller dan mystery, inilah yang paling gila.
Terlepas dari kegilaan yang disajikan, banyak point penting di dalamnya seperti:
1. Janganlah menikah atau punya anak bahkan jika keadaan ekonomi tidak mencukupi.
2. Jangan jadi pahlawan dengan membantu orang perihal ekonomi sedangkan diri memiliki kesulitan ekonomi.
3. Jangan berhutang!!!! Jangan meninggalkan hutang.
4. Jangan rakus, jangan serakah karena kita tidak akan tau rasa sakit dan kebencian apa yang dirasakan oleh orang yang didzalimi.
Selanjutnya buku ini punya plot twist yang gila yang sepertinya saya nggak akan sebutkan sehingga kalian beneran membacanya sendiri dan merasakan sensasinya. Sekian.
Serius sangat banyak trigger warning di dalam buku ini. Inses, pembunuhan, mutilasi, sexual harassment, darah, dan lainnya yang mungkin saja terlewat. Bahkan membaca dalam keadaan mental oke dan tenang bisa membuat setakut ini. Sebagai seorang penggemar bacaan thriller dan mystery, inilah yang paling gila.
Terlepas dari kegilaan yang disajikan, banyak point penting di dalamnya seperti:
1. Janganlah menikah atau punya anak bahkan jika keadaan ekonomi tidak mencukupi.
2. Jangan jadi pahlawan dengan membantu orang perihal ekonomi sedangkan diri memiliki kesulitan ekonomi.
3. Jangan berhutang!!!! Jangan meninggalkan hutang.
4. Jangan rakus, jangan serakah karena kita tidak akan tau rasa sakit dan kebencian apa yang dirasakan oleh orang yang didzalimi.
Selanjutnya buku ini punya plot twist yang gila yang sepertinya saya nggak akan sebutkan sehingga kalian beneran membacanya sendiri dan merasakan sensasinya. Sekian.