A review by andilintang
Sang Pemimpi by Andrea Hirata

5.0

Tak ada laskar pelangi. Hanya Ikal dan Arai, ditambah Jimbron. Dan itupun lebih mengesankan dari membaca novel sebelumnya. Ceritanya tidak mengalir menurut plot, seperti semacam buku harian. Awalnya lambat dan endingnya dipercepat. Tapi cerita di dalamnya tersirat emosi dan ekspektasi sang pemimpi yang sebenarnya. Very love the ending! Lebih mengharukan dari filmnya. Overall, jangan pernah mendahului nasib ;)